Tanggal Rilis | : | 1 November 2013 |
Ukuran File | : | 0.12 MB |
Abstraksi
Produksi padi tahun 2013 (ARAM II 2013) diperkirakan sebesar 1,990 juta ton GKG, turun sebesar 95.432 ton (4,57 persen) dibandingkan tahun 2012.
Produksi jagung tahun 2013 (ARAM II 2013) diperkirakan sebesar 104,402 ribu ton pipilan kering, mengalami penurunan sebanyak 7,664 ribu ton pipilan kering (6,84 persen) dibandingkan tahun 2012.
Produksi kedelai tahun 2013 (ARAM II 2012) diperkirakan sebesar 3,60 ribu ton, mengalami penurunan sebanyak 251 ton (6,50 persen) dibandingkan tahun 2012
Berita Resmi Statistik Terkait
Produksi padi tahun 2013 (ASEM 2013) sebesar 2,031 juta ton GKG, turun sebesar 55.191 ton (2,65 persen) dibandingkan tahun 2012
Produksi padi tahun 2013 (ATAP) sebesar 2,031 juta ton Gabah Kering Giling (GKG), turun 55 ribu ton (2,65 persen) dibandingkan tahun 2012
Produksi padi tahun 2014 (ATAP) sebesar 2,094 juta ton Gabah Kering Giling (GKG), meningkat sebanyak 63 ribu ton (3,13 persen) dibandingkan tahun 2013
TAHUN 2013, PRODUKSI CABAI BESAR SEBESAR 5.094 TON, CABAI RAWIT SEBESAR 2.624 TON
Produksi padi tahun 2012 (ATAP) sebesar 2,086 juta ton Gabah Kering Giling (GKG)
Badan Pusat Statistik
Badan Pusat Statistik Kabupaten Hulu Sungai Selatan
Alamat : Jl. Mawar No 74 Kandangan 71212 Indonesia
Telepon: (0517) 21040
Fax: (0517) 24865
Email : bps6306@bps.go.id